Asisten
Untuk Mata Kuliah:
1.
Algoritma I
2.
Pemrograman berbasis objek Lanjut
3.
Perkenalan Pemrograman
4.
Perkenalan Perancangan Web
5.
Perangkat lunak Produktivitas
6.
Pemrograman Internet
7.
Praktek jaringan Komputer
Kualifikasi:
1.
Mahasiswa aktif semester ganjil 2024/2025
2.
Telah lulus dari mata kuliah praktikum yang dilamar, minimal mendapat
nilai B
3.
Memahami materi & mampu melakukan praktik penggunaan peralatan/
software pada MK yang dimaksud.
4.
Berkomitmen membantu dosen pengampu MK tersebut sampai selesai.
Tanggal Penting:
1. Batas pendaftaran : 9 Oktober 2024
2. Tes wawancara : 10 Oktober 2024
3. Pengumuman : 11 Oktober 2024
Berkas:
1.
Melampirkan CV (Curriculum Vitae)
2.
Kartu Hasil Studi (KHS) terbaru
Pendaftaran: https://s.id/AsistenLabGanjil24
Informasi
Lanjut dapat menghubungi:
Bapak Rizki Nur Iman
S.Kom., M.M.
085791975758